online seller kebutuhan ibu dan anak

Rabu, 10 November 2010

# clothdiaper zigiezag

Semakin berkembangnya pasar Cloth Diaper di Indonesia memacu zigiezag sebagai Produsen untuk tetap exisit di jalur yang selalu mengembangkan inovasi-inovasi baru dan mengedepankan kualitas.
Saat ini zigiezag mengembangkan lapisan waterproof pada Diaper ZigieZaG menjadi berbahan PUL ( Polyurathane Laminate ) yang kemudian secara bertahap lapisan waterproof lama pada Diaper ZigieZaG akan tergantikan dengan lapisan waterpoof PUL.
Sekilas tentang PUL, Apakah sebetulnya PUL atau Polyurethane Laminate? PUL adalah lapisan waterproof Polyurethane atau sejenis plastik film dengan ketebalan 1 mm yang di laminasi pada bahan outer diaper.



  1. ZigieZaG Cloth Diapers adalah popok kain modern yang di design cantik, berdaya serap tinggi, tanpa bocor, tanpa ruam , dapat dicuci dan di pakai berulang kali bahkan dapat di wariskan kepada adik kecil berikutnya.
  2. ZigieZaG popok kain dibuat khusus untuk menjaga kesehatan buah hati anda, lebih hemat dibandingkan menggunakan Disposable Diapers (Popok sekali pakai) dan menjaga keramahan lingkungan dari sampah popok sekali pakai. 
  3. ZigieZaG Diapers dapat dipakai oleh balita hingga batita dengan ukuran berat di bawah 16 kg. 
  4. Cloth Diapers ZigieZaG dilengkapi dengan Insert yang berdaya serap tinggi menggunakan bahan khusus. Daya serap Diapers setiap Baby memiliki standard yang berbeda, tetapi secara umum Diapers + Insert Microfiber Terry dapat bertahan selama 3 – 4 jam. 
Motif


motif with PULL


ZigieZaG memiliki beberapa alternative insert yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing buah hati ayah bunda.
No
INSERT
JENIS UKURAN
UKURAN
1
Baby Terry
Medium
35 cm x 12.5 cm
Large
40 cm x 15 cm
2
Microfiber Terry
Medium
35 cm x 12.5 cm
Large
40 cm x 15 cm
3
Litemicrofiber Terry
Medium
35 cm x 12.5 cm
Large
40 cm x 15 cm
Note : Insert  Jenis Ukuran Large memerlukan pemesanan terpisah di muka minimal 5 hari.
Yang perlu ayah bunda pelajari dalam pemilihan insert yang tepat untuk cloth diaper buah hati adalah seberapa sering intensitas buah hati Pee or Poop.
1.       Untuk babyborn  intensitas pee atau poop masih sering sehingga ZigieZaG menyarankan untuk memilih insert microfiber terry + baby Terry medium size.
2.       Untuk infant dengan intensitas pee atau poop yang sudah cukup teratur  maka ZigieZaG menyarankan pemakaian insert Baby Terry medium size or large size (tergantung aktifitas infant ) pada siang hari dan pemakaian Microfiber terry/Cotton terry + Baby Terry insert medium/large size untuk malam hari.
3.       Untuk Toddler ZigieZaG menyarankan pemakaian insert Microfiber/Cotton Terry  Medium/Large Size ( tergantung aktifiats toddler ) pada siang hari dan pemakaian Microfiber Terry + Baby terry Medium/Large size.
4.       Untuk Bayi yang sangat sensitif ZigieZaG menyarankan untuk menggunakan litemicrofiber atau microfiber terry.






harga :
  1. ZZ PULL insert litemikro Rp.66.000
  2. ZZ insert mifkrofiber medium Rp.75.000
  3. ZZ insert litemikro medium Rp.55.000
  4. ZZ jumbo insert litemikro medium Rp.63.000
  5. ZZ PULL insert supermikro Rp.78.000

Tidak ada komentar:

Posting Komentar